Juice apel
BAHAN :
2 buah apel cuci bersih
500 ml air putih
200 grm es batu
2 sloki air gula
CARA MEMBUATNYA :
Belah apel buang bijinya dan potong potong kotak kecil lalu siapkan blender yang ada penyaringnya kemudian masukin semuah bahan lalu blender hingga halus dan tercampur lalu matikan blendernya. Setelah itu tuangkan kedalam gelas juice dan siap sajikan untuk 1 porsi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar